Cara Mempromosikan Produk di Internet


Memaksimalkan bisnis memang bisa dilakukan dengan banyak cara. Bisa dilakukan secara online maupun offline. Kali ini, kita akan membahas tentang internet marketing atau mempromosikan produk dengan cara online.
Ada beberapa cara mudah yang bisa dilakukan untuk internet marketing. Bagaimana langkah-langkahnya? Berikut adalah gambaran dasarnya.
1.       Melakukan Promosi di Social Media
Saat ini, facebook, dan twitter sangat banyak digunakan khususnya di Indonesia. Oleh karena itu tidak ada salahnya kita menggunakan Facebook dan Twitter sebagai tempat kita mencari uang. Kita bisa menvcabanyak teman melalui social media, yang nanti akan menjadi peluang yang besar untuk kita bisa menmpromosikan produk kita.
2.       Melakukan Promosi dengan Cara Walking to Other Blog yang sejenis.
Kita bisa memulai degan mencari website atau blog yang membahas dan menjual produk yang sama dengan kita. Kita bisa meninggalkan komentar pada website dan blog tersebut. Tentunya dengan cara yang sopan. Memang terlihat sangat tradisional namun cara ini tergolong efektif.
3.       Melakukan Promosi dengan SEO (Search Engine Optimization)
SEO yaitu, mengoptimasi website kita berada di posisi yang baik pada search engine,agar pada saat orang mengetikkan suatu kata kunci atau keyword bisa membawa mereka untuk melihat website dan blog kita.
4.       Mempromosikan dengan Cara Memasang Iklan Baris (Online)
Ada banyak iklan baris gratis yang bisa kita gunakan. Semakin banyak ikalan baris ita maka semakin banyak iklan yang akan tersebar di internet. Dan kini, ada aplikasi yang bisa membantu kita untuk memasang iklan di banyak situs iklan baris. Nama software ini adalah software PasangIklan.


Inilah beberapa tips yang bisa kita gunakan untuk mempromosikan usaha kita.(*/admin)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Apa itu Google Sketchup?

Fungsi dan Kegunaan “Heavy Duty Rack”

Pengertian Rak Starting dan Jointing pada Rak Minimarket